Dapatkan informasi terkini seputar smartphone android, download games aplikasi android, tips dan trik yang disajikan dengan sangat lengkap serta informasi seputar harga smartphone murah dan berkualitas.

Cara Upgrade Os Android: Mudah Dan Menyenangkan!

rik

Cara Upgrade Os Android: Mudah Dan Menyenangkan! | Bila kita ingin mengetahui cara upgrade OS Android, maka melakukan pencarian informasi melalui berbagai media termasuk internet adalah hal cerdas yang bisa kita lakukan. Kita akan menemukan beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk memperbarui sistem Android yang kita miliki ke versi yang lebih baru. Tujuannya? Tentu saja agar kita bisa selalu update yang OS terbaru dan tidak terkesan jadul dengan OS lama yang saat ini kita miliki. Bila kita memiliki handphone atau tablet Android yang dilengkapi dengan OS versi lama seperti honeycomb atau ICS atau jelly bean, maka pastinya kita ingin mengubahnya menjadi versi yang lebih baru seperti kit kat atau lollipop, bukan?!.

Dengan melakukan upgrade pada OS Android yang kita miliki, maka bisa dipastikan spesifikasi dan performa handphone atau tablet Android yang kita miliki akan lebih maksimal, berkualitas, dan melesat jauh ke depan, hehe. Namun, sebelum kita menerapkan cara upgrade OS Android, ada baiknya kita mengetahui bahwa setiap vendor handphone atau tablet tidak selalu menyediakan fasilitas untuk upgrade. Hal ini tentunya terkait dengan kebijakan masing-masing vendor dan juga strategi pemasaran untuk setiap produk tersebut.

Lalu, apakah ada cara yang mudah yang bisa kita lakukan untuk melakukan upgrade tanpa harus menggunakan software tambahan, cukup download dan melakukan restart pada handphone atau tablet? Well, don't worry karena berikut akan kita kupas tuntas cara upgrade OS Android.

(1) Kita perlu memastikan bahwa smartphone yang kita miliki menyala dan masuk ke menu Setting, kemudian cari About Phone dan dapatkan System Software Updates yang akan membuat perangkat kita langsung mencari versi Android yang tersedia untuk di download dan diinstal.

(2) Smartphone yang kita miliki akan secara otomatis memeriksa ketersediaan update OS Android ke versi yang lebih baru. Bila layanan ini tersedia, maka kita bisa memilih pilihan instal atau download yang tersedia dan perangkat pun secara otomatis akan melakukan download untuk versi terbaru.

cara upgrade os android
Foto : Google
Baik untuk cara pertama atau kedua, setelah proses download selesai dilakukan, maka perangkat akan melakukan restart pada sistem dan hidup kembali secara otomatis dengan membawa OS Android terbaru yang siap digunakan untuk mendapatkan berbagai kemudahan yang kita inginkan. Bagaimana, cara upgrade yang mudah dan menyenangkan untuk dilakukan, bukan?!.